Cara Mengubah Bahasa di Infinix

Cara Mengubah Bahasa di Infinix
Cara Mengubah Bahasa di Infinix

Akhir-akhir ini banyak yang mencari cara mengubah bahasa di infinix pada seri keluaran terbaru.

Meskipun pada umumnya setiap hp infinix yang beredar di Indonesia menggunakan bahasa bawaan Indo.

Namun berbeda cerita jika hp yang dibeli adalah di Negara lain.

Yang mana bahasa default hpnya pun sesuai dengan Negara yang didiami.

Kenapa Bahasa Infinix Berubah?

Selain dari adanya beda negara, ada faktor yang bisa mempengaruhi bahasa di hp berubah.

Yakni karena hp infinix bootloop yang mana mengharuskan mendownload firmware yang sesuai seri hp bawaan.

Kemudian mencarinya di internet dan menemukan firmware negara lain.

Alhasil ketika hp berhasil dihidupkan kembali dan ternyata bahasanya bukan Indonesia.

Dari adanya bahasa hp infinix yang berbeda itulah.

Akan membuat pengguna kebingungan dengan bahasa yang tidak dimengerti.

Untuk itulah kalian perlu mengikuti beberapa panduan yang akan ditulis dibawah.

Cara Mengubah Bahasa di Infinix ke Indonesia

  • Pertama buka Setting
  • Setelah itu geser kebawah hingga menemukan System
  • Lalu pilih Language seperti tanda panahSistem
  • Kemudian pilih lagi Languages
  • Lalu pilih Add a LanguageBahasa
  • Setelah itu cari Indonesia
  • Lalu geser bahasa indonesia menjadi no 1
  • Selesai

Setelah penggantian bahasa selesai silahkan kalian bisa menekan menu home untuk kembali ke tampilan awal hp.

Akhir Kata

Coba kalian lihat dan amati apakah bahasa di hp sudah berganti atau belum?

Jika belum silahkan ulangi lagi langkah-langkah diatas hingga bahasa tersebut berhasil berubah.

Itulah yang bisa disampaikan terkait dengan cara mengubah bahasa di infinix ke indonesia. Semoga bermanfaat dan terimakasih.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *